Apa itu Conjunction (Coordinating Conjunction) | Belajar bersama

Pengertian Conjunction
    Conjunction (Kata hubung) adalah kata hubung yang menghubungkan dua kata, dua kalimat, dua frasa atau klausa. Tanpa Conjunction atau kata hubung ini, kita akan kesulitan untuk memahami tulisan yang kita baca. 
Ada beberapa macam Conjuntion atau kata hubung ya teman teman. Yaitu 
  • Coordinating conjunction
  • Correlative conjunction
  • Subordinating conjunction
Tapi kali ini, aku akan membahas tentang coordinating conjunction dulu ya. Silahkan kalian pelajari correlative conjunction dan subordinating conjunction pada link di bawah ini!



Pembahasan lengkap Coordinating Conjunction |Belajar bersama👇




Coordinating conjunction
     Coordinating conjunction digunakan untuk menghubungkan kan kan ini terdiri dari beberapa kata hubung yang disingkat Fanboys. For, and, nor, but, or, yet, so. 

1) For, yang artinya karena. 
    Contoh kalimatnya, She want to eat, for she is hungry. (Dia perempuan inginn makan, karena dia lapar.)

2) And, yang artinya dan. 
    Contoh kalimatnya adalah He like writing and reading. (Dia laki laki sukaa menulis dan membaca.)

3) Nor, yang artinya maupun. 
    Contoh kalimatnya adalah She didn't call you, nor her friend. (Dia tidakk  memanggilmu, maupun temannya.)

4) But yang artinya tapi atau namun. 
    Contoh kalimatnya adalah You eat apple, but he eats orange. (Kamu makan apel, tapii dia makan jeruk.)

5) Or, yang artinya atau. 
    Contoh kalimatnya adalah Do you want an orange or an apple? (Apaakah kamu mau jeruk atau apel?)

6) Yet yang artinya namun.
    Contoh kalimatnya adalah He studies hard every night, yet his exam is still bad. (Dia belajar dengan keras setiap malam, namun ujiannya tetap buruk.)

7) So yang artinya jadi, oleh karena itu.
    Contoh kalimatnya adalah Next week we will get exam, so I start to study a lot. (Minggu depan kita akan ujian, jadi aku mulai banyak belajar.)

sampai jumpa!







Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.